RS Islam Sakinah Mojokerto
- Profil
- Tindakan Medis
- Dokter
Rumah Sakit Islam Sakinah Mojokerto merupakan lembaga pelayanan jasa kesehatan yang secara formal dimiliki oleh Nahdlatul Ulama Cabang Kabupaten & Kota Mojokerto. Rumah Sakit sudah beroperasi sejak 02 Oktober 1990.
Rumah Sakit masuk dalam tipe Kelas C dengan menyediakan sumber daya manusia yang unggul, profesional, berkompeten dan memiliki integritas serta loyalitas yang tinggi baik dari tenaga medis maupun non medis. Setiap sumber daya manusia yang ada di Rumah Sakit Islam Sakinah Mojokerto telah melalui berbagai tahapan seleksi yang ketat, baik secara kompetensi maupun performa dalam memberikan pelayanan.